STUDI LITERASI DEWAN PENDIDIKAN KOTA PROBOLINGGO
Sebanyak 11 orang Pengurus Dewan Pendidikan Kota Probolinggo mengadakan studi literasi di Dinas Pendidikan Kota Yogyakarta yang dilaksanakan pada Hari Rabu tanggal 18 September 2019.
Sebanyak 11 orang Pengurus Dewan Pendidikan Kota Probolinggo mengadakan studi literasi di Dinas Pendidikan Kota Yogyakarta yang dilaksanakan pada Hari Rabu tanggal 18 September 2019.
Diimplementasikannya kurikulum 2013 (K-13) membawa konsekuensi bahwa guru harus semakin berkualitas dalam melaksanaan kegiatan pembelajaran, karena K-13 mengamanatkan pembelajaran dengan pendekatan saintifik (5M) yang meliputi: Mengamati Menanya Mengumpulkan ...
Peringatan Hari Olahraga Nasional (Haornas) juga dimeriahkan Kelompok Kerja Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kecamatan Mantrijeron Yogyakarta (KKG PJOK) dengan mengadakan lomba estafet tradisional yakni lomba egrang, lomba balap karung serta ...
Berlangsung Kegiatan FGD pelibatan Keluarga dalam satuan Pendidikan diselenggarakan Kamis, 12 September 2019 di Ruang Baruna Wicaksana Dinas Pendidikan Kota Yogyakarta dihadiri oleh beberapa OPD Kota Yogyakarta diantaranya DPPMA, SATPOL ...
Bimbingan Teknis pembelajaran bagi guru di sekolah inklusi Kota Yogyakarta Tahun 2019 dilaksanakan tanggal 9 sampai dengan 13 September 2019 di Universitas Negeri Yogyakarta. Tujuan dari bimbingan teknis ini ...
Tanggal 12 September 2019 merupakan Hari Ulang Tahun SMP Negeri 2 Yogyakarta yang ke 77. Dalam acara ulang tahun tersebut diadakan upacara yang diikuti oleh, siswa guru, alumni, pensiunan guru, ...
Seleksi peserta klinik sain tahap ke 2 Kota Yogyakarta Bidang studi IPA dan Matematika dalam rangka mempersiapkan anak menuju Olimpiade Sain Nasional (OSN) Tahun 2020. Peserta Matematika sebanyak 30 ...
Raut wajah ceria galaktawa kebahagiaan menyelimuti peserta Diklat Vokasi Pembuatan Kue bagi Anak Berkebutuhan Khusus Lambat Belajar Tingkat Sekolah Dasar yang dilaksanakan tanggal 28 sd 30 Agustus 2019. Kegiatan yang ...
Yogyakarta, disdikpora.jogjakota.go.id - Pemerintah Kota Yogyakarta melalui Dinas Pemuda dan Olahraga menyelenggarakan Soft Opening Pekan Olahraga Daerah (PORDA) DIY XV Tahun 2019 dimana Kota Yogyakarta bertindak sebagai tuan rumah, Soft ...
Gebyar PAUD Kota Yogyakarta 2019 merupakan ajang kreasi dan ekspresi anak PAUD se-Kota Yogyakarta yang penyelenggaraanya didasarkan atas sinergisitas dan kolaborasi organisasi Mitra PAUD Kota Yogyakarta dengan pejabat daerah dan ...